Posted by : Unknown Jumat, 07 Desember 2012


BAB III
TUGAS PENDAHULUAN

1.    Apa perbedaan antara fungsi dan procedure pada bahasa pascal ?
Jawab :
Perbedaan fungsi dan procedure adalah :
Procedure :
Ø  Procedure tidak akan mengembalikan nilai apapun pada fungsi pemanggilnya.
Ø  Bentuk umumnya :
Procedure < Nama Procedure > ; atau
Procedure < Nama Procedure > ( < Daftar Parameter > );
Ø  Prosedur di panggil diprogram utama dengan menuliskan nama procedure tersebut di program utama.

Fungsi :
Ø  fungsi akan mengembalikan suatu nilai pada pemanggilnya.
Ø  Bentuk umumnya :
Function < Nama Function >: < Tipe data > ; atau
Function < Nama procedure > ( < Daftar parameter > ) : < Tipe data >;
Ø  Fungsi di panggil dengan memasukkan ke suatu variable atau bisa juga dengan langsung menuliskannya di program utama.

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Welcome to My Blog

PENGUNJUNGKU :

Post

Popular Post

Diberdayakan oleh Blogger.

Followers

- Copyright © SANI ARFIAN - Powered by Blogger - Designed by SANI ARFIAN -